You are currently viewing Kedatangan KPU Sambas Dalam Rangka Koordinasi PPID

Kedatangan KPU Sambas Dalam Rangka Koordinasi PPID

Dalam rangka meningkatkan pelaksanaan kegiatan pelayanan informasi publik yang dilaksanakan oleh PPID KPU Kabupaten Sambas, dilakukanlah usaha koordinasi dengan Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Sambas selaku PPID utama Kabupaten Sambas, pada Rabu, 25 Mei 2022. Kedatangan Tim KPU kab. Sambas disambut hangat oleh Plt. Kepala Dinas Kominfo Uray iskandar, S.Pd.M.Pd dan Tim PPID Kominfo yang diketuai Oleh Kabid PIKP ILham Jamaludin, Sos di ruang Aula Utama Kominfo. Adapun inti hal yang disampaikan pada pertemuan koordinasi ini mencakup inovasi yang dilakukan oleh Dinas Kominfo Kominfo Kabupaten Sambas Selaku PPID utama Kabupaten Sambas dalam pelayanan informasi publik dan satandar operational prosedur yang terkait dalam pelayanan informasi publik.

Leave a Reply